Sebagai wujud konsistensi dalam pengembangan di bidang tehnologi dan sumber daya manusia, PT. Otsuka Indonesia telah terus-menerus melakukan pembaruan standarisasi ISO. Setelah menerima ISO 9001:2000 pada tahun 2003 untuk memenuhi permintaan pelanggan terhadap produk-produk berkualitas tinggi, PT. Otsuka Indonesia juga telah menerima ISO 14001:2004 sebagai wujud tanggung-jawab perusahaan untuk mengurangi dampak buruk terhadap lingkungan Produk Cairan Infus telah berhasil menembus pasar farmasi serta memiliki reputasi terbaik di Indonesia.
Sukses ini telah mendorong kita untuk melangkah lebih jauh di industri farmasi dengan memproduksi Nutrisi Klinis, Obat-Obat Etikal, Makanan Kesehatan dan Alat-alat Kesehatan. Dimana keberhasilan tersebut diikuti dengan keberhasilan kami mendapatkan sertifikasi ISO 22000 : Food Safety/HACCP untuk produk – produk Nutrisi Klinis, ISO 13485 untuk Produk Alat – alat Kesehatan, serta Sertifikasi CPOB/cGMP yaitu standarisasi Cara Pembuatan Obat yang Baik / Good Manufacturing Process Selama puluhan tahun PT Otsuka Indonesia telah terbukti mampu menguasai bisnis Cairan Infus.
Lowongan Kerja PT Otsuka Indonesia, Posisi:
Microbiology Analist - QC
REQUIREMENT:
- Male
- S1 Biology / D3 Health Analist
- Min. 1 years experience is an advantages
- Having knowledge about CPOB
- Able to Sampling and Microbiology Analysis
- Able to microbiological testing for materials and water
- Able to sampling and microbiological testing for the finished product stability
- Able to qualification of laboratory instruments
GENERAL REQUIREMENT:
• Max age 27 years old
• Min GPA 2.75
• Having Knowledge ISO and GMP
• Good command in English both oral or written
• Able to Operate Ms. Office especially Excel
• Good communication, conceptual and analytical thinking, presentation, and leadership
• Ready to be stationed in LAWANG - MALANG - JAWA TIMUR
Artikel Lainnya: Jadwal Jobfair Lengkap Tahun 2016
Jika Anda memenuhi kualifikasi pakerjaan ini, silakan kirimkan Lamaran anda, resume / CV, dan foto terbaru ke alamat :
HRD-GA PT OTSUKA INDONESIA
Jl. Sumber Waras No 25 Lawang,
Malang, Jawa Timur 65216
atau melalui email ke: bayu.febrianto@fact.otsuka.co.id
Batas Pengiriman Lamaran: 19 Maret 2016